PUMPKIN CUP CAKE
Bahan:
1/3 buah labu kuning ukuran kecil
(bahan kering)
1 cup tepung gandum
1 sdt baking powder
1/2 sdt baking soda
1 sdt kayu manis bubuk
1 sdt jahe bubuk
1/2 sdt pala bubuk
1 sdt garam
(bahan basah)
1/2 cup minyak (goreng, kelapa, canola)
3 butir telur
1/2 cup gula pasir
1/2 cup gula aren (merah bubuk, gula perang)
Langkah
60 menit
Panaskan oven 180c atau sesuai dengan standar oven masing-masing. Siapkan cangkir kertas untuk cupcake, letakkan dicetakannya.
Kupas kulit labu kuning dan buang bijinya. Cuci bersih labu. Potong potong. Kukus labu kuning menggunakan panci kukusan hingga lunak.
Haluskan labu kuning menggunakan garpu
Ayak bahan kering (tepung, jahe, kayumanis, pala bubuk, baking powder, baking soda) jadi satu. Tambahkan garam. Sisihkan
Kocok bahan basah (telur, minyak, gula pasir, gula perang) menggunakan whisker tangan atau mixer dengan kelajuan rendah. Cukup gula larut dan adonan rata.
Masukkan bahan kering sedikit demi sedikit ke dalam adonan bahan basah sambil diaduk rata. Begitu hingga adonan habis.
Masukkan labu kuning yang telah dihaluskan.
Masukkan kedalam cetakan cupcake yang telah dialasi cup kertas menggunakan sendok.
Bakar dalam oven api atas bawah kira-kira 20 menit atau sampai matang. Untuk mengetahui matang atau tidaknya adalah dengan menusukkan tusuk sate kedalam kue. Kalau tusuk sate keluar bersih tandanya sudah matang. Tapi kalau masih basah tandanya belum masak.
Pumpkin cupcake sudah matang. Bisa dimakan langsung atau dihias dengan cheese cream.
Selamat mencoba
1/3 buah labu kuning ukuran kecil
(bahan kering)
1 cup tepung gandum
1 sdt baking powder
1/2 sdt baking soda
1 sdt kayu manis bubuk
1 sdt jahe bubuk
1/2 sdt pala bubuk
1 sdt garam
(bahan basah)
1/2 cup minyak (goreng, kelapa, canola)
3 butir telur
1/2 cup gula pasir
1/2 cup gula aren (merah bubuk, gula perang)
Langkah
60 menit
Panaskan oven 180c atau sesuai dengan standar oven masing-masing. Siapkan cangkir kertas untuk cupcake, letakkan dicetakannya.
Kupas kulit labu kuning dan buang bijinya. Cuci bersih labu. Potong potong. Kukus labu kuning menggunakan panci kukusan hingga lunak.
Haluskan labu kuning menggunakan garpu
Ayak bahan kering (tepung, jahe, kayumanis, pala bubuk, baking powder, baking soda) jadi satu. Tambahkan garam. Sisihkan
Kocok bahan basah (telur, minyak, gula pasir, gula perang) menggunakan whisker tangan atau mixer dengan kelajuan rendah. Cukup gula larut dan adonan rata.
Masukkan bahan kering sedikit demi sedikit ke dalam adonan bahan basah sambil diaduk rata. Begitu hingga adonan habis.
Masukkan labu kuning yang telah dihaluskan.
Masukkan kedalam cetakan cupcake yang telah dialasi cup kertas menggunakan sendok.
Bakar dalam oven api atas bawah kira-kira 20 menit atau sampai matang. Untuk mengetahui matang atau tidaknya adalah dengan menusukkan tusuk sate kedalam kue. Kalau tusuk sate keluar bersih tandanya sudah matang. Tapi kalau masih basah tandanya belum masak.
Pumpkin cupcake sudah matang. Bisa dimakan langsung atau dihias dengan cheese cream.
Selamat mencoba